
Pengerjaan Jaringan Air Wilayah Marombok
Kamis, 13 November 2025.
Tim teknik Perumda Air Minum Wae Mbeliling melakukan pekerjaan galian untuk pemasangan sambungan pelanggan baru di Indomaret Marombok.
Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya peningkatan pelayanan dan perluasan jaringan air bersih bagi pelanggan komersial di wilayah Marombok.





